Opening

Selasa, 23 Juli 2013

Model Pembelajaran Kooperatif Jigsaw

A.    Pengertian
            Model pemebelajaran kooperatif model jigsaw adalah sebuah model belajar kooperatif yang menitik beratkan kepada kerja kelompok siswa dalam bentuk kelompok kecil

B.     Langkah-langkah Pelaksanaan
Tahapan kegiatan model pembelajaran kooperatif  tipe Jigsaw adalah sebagai berikut:
1.      Membaca untuk menggali informasi. Siswa memperoleh topik-topik permasalahan untuk dibaca, sehingga