Opening

Selasa, 28 Mei 2013

Faktor-Faktor yang Perlu Dipertimbangakan Dalam Pemilihan Metode Mengajar


Penentuan dan pemilihan strategi atau metode mengajar dalam pembelajaran harus mempertimbangkan beberapa faktor yang mempengaruhi pembelajaran. Menurut Anitah dkk (2007:5.6) bahwa faktor-faktor yang perlu diperhatikan dalam pemilihan penggunaan strategi/metode belajar adalah sebagai berikut:
1.      Tujuan Pembelajaran atau Kompetensi Siswa
Tujuan pembelajaran atau kompetensi yang akan dicapai siswa merupakan faktor utama yang

Kriteria yang Harus Diperhatikan Dalam Memilih Metode Mengajar yang Efektif


Strategi pembelajaran yang dipilih oleh guru selayaknya didasari pada berbagai pertimbangan sesuai dengan situasi, kondisi dan lingkungan yang akan dihadapinya.Pemilihan strategi pembelajaran umumnya bertolak dari:
1.      Rumusan tujuan pembelajaran yang telah ditetapkan
2.      Analisis kebutuhan dan karakteristik peserta didik yang dihasilkan,
3.      Jenis materi pelajaran yang akan dikomunikasikan.
Pemilihan strategi pembelajaran yang akan digambarkan melalui bagan berikut ini:

Hal yang Harus Dipertimbangkan Dalam Strategi Pembelajaran


Berbagai jenis strategi Belajar Mengajar dapat dikelompokkan berdasarkan berbagai pertimbangan, antara lain:
1.      Atas dasar pertimbangan proses pengolahan pesan.
Dengan Strategi Deduktif materi atau bahan pelajaran diolah dari mulai yang umum, generalisasi atau rumusan, ke yang bersifat khusus atau bagian-bagian. Bagian itu dapat berupa sifat, atribut atau ciri-ciri. Strategi. Deduktif dapat digunakan dalam mengajarkan konsep, baik

Pengertian Strategi Dalam Proses Belajar Mengajar


Berkaitan dengan belajar mengajar , pemakaian istilah strategi dimaksudkan sebagai daya upaya guru dalam menciptakan suatu sistem lingkungan yang memungkinkan terjadinya proses mengajar.Menurut newman dan logan, strategi dasar arti setiap usaha meliputi empat masalah yaitu:
1.      Spesifikasi dan kualifikasi perubahan tingkah laku yang bagaimana yang hendak dicapai dalam kegiatan belajar mengajar yang dilakukan itu.